Sabtu, 07 November 2009

kadang kita ga tau............ so TULISKAN!

banyak yang bisa kita lakukan setiap hari, tapi kadang kita ga tau bagaimana melakukannya, apa yang mesti dilakukan dahulu, target yang ingin dicapai atau bahkan saking kebanyakan kita ga ngelakuin satu apapun,,,,,

bagaimana caranya agar yang ingin kita lakukan 'sukses' dilakukan, jawabannya adalah TULISKAN,, ya tuliskan..... mungkin agak sedikit tidak terlalu memuaskan jawabannya, tapi yakinlah, ini bukan teori tapi cobalah anda praktekkan terlebih dahulu, mulai dari sekarang! tuliskan di buku, di kertas kemudian tempel di kamar, tulis di blog dan lain-lain sesuai kecocokan masing-masing.

tuliskanlah plan-plan hidup anda, baby step in your life, targetan-targetan, cita-cita dsb, baik harian, mingguan, bulanan bahkan taunan sampai puluh taunan, apa yang akan anda lakukan, apa yang anda inginkan, apa yang ingin anda gapai coba TULISKAN dari sekarang.

bahkan kalau perlu, sekali lagi saya bilang, bahkan kalau perlu, TULISKAN di catatan anda hal-hal MELANGIT, Cita-cita tinggi, something yang menurut anda sangat susah digapai di masa depan atau apapun itu yang membuat anda pesimis mendapatkannya, TULISKAN dari sekarang, dan ALLAH akan mengabulkannya. amin

Tidak ada komentar: